Sarangi Alat Musik Tradisional Kathmandu Nepal

0
2941
Beragam model Sarangi dijual , Thamel, Nepal (Foto: Elipati S/ Kontributor Vibizmedia)
Beragam model Sarangi dijual , Thamel, Nepal (Foto: Elipati S/ Kontributor Vibizmedia)

(Denyut Dunia – Nepal) Alat musik khas Nepal Sarangi namanya, Banyak yang mengatakan alat musik ini paling menyerupai suara-suara manusia.

Wisatawan banyak tertarik dengan alat musik ini untuk dijadikan cindera mata. Salah satu penjual Sarangi ada di Thamel Street, Kathmandu.

Harga dari alat musik ini tidak terlalu mahal. Dengan hanya mengeluarkan uang 3000 ruppe atau sekitar Rp351.000 kita  dapat membawa pulang cindera mata yang bagus.

Penjual Sarangi sedang memainkan alat musiknya (Foto: Elipati S/ Kontributor Vibizmedia)
Penjual Sarangi sedang memainkan alat musiknya (Foto: Elipati S/ Kontributor Vibizmedia)